Pada akhir-akhir dekade ini tepatnya di tahun 2012 sampai sekarang 2015, pengaruh jepang di Indonesia semakin merajalela. Hal tersebut mengacu salah satunya pada bidang hiburan. Ya, jepang memang Negara maju satu-satunya di Asia dan tidak heran jika Jepang dijuluki sebagai negara pemimpin di Benua Asia. Nah, kali ini saya akan membahas tentang salah satu hiburan yang berasal dari Jepang yang lagi booming . Apa itu ? kalau menurut survey saya sih hiburan dari jepang yang lagi booming di Indonesia itu adalah Anime. Anime sebenarnya sudah booming di Indonesia sejak saya kecil dan bahkan sebelum saya lahir pun sudah ada anime kayak anime Dragon Ball. Nah, bedanya anime zaman dulu dengan zaman sekarang itu penayangannya. Kalau dulu mah di TV masih ada tayangan anime sekitar jam 7 sampai jam 12 siang setiap hari minggu. Tapi kalau sekarang kayaknya udah nggak ada tuwh, ya jadi kita harus download anime nya lewat internet deh.
Tapi tenang aja saya bakalan kasih cara dan tips buat kalian yang suka nonton dan download anime. Saya sarankan ke kalian semua agar kalian download anime subtitle indonesia di situs anime yang cepet updatenya + ringan websitenya. Dimanakah itu ? Ya saya saranin ke kalian semua untuk download anime di
www.GARACHAN.org . Disitu termasuk cukup cepat dan websitenya pun termasuk ringan dan tidak bikin handphone atau pc kita jadi nge-lag.
Garachan.org itu sebenarnya situs baru yang berdiri sekitar November 2014 dan dulunya masih beralamat garachan.co.cu ( Sekarang
GARACHAN.ORG ) . Disitu cukup lengkap animenya walaupun tergolong sebagai situs pendatang baru. Tapi saya merasa bahwa situs ini tidak kalah saing dengan situs penyedia anime subtitle indonesia lainnya. Tampilannya pun menarik lowh !. Ya kesimpulannya bagi kalian yang suka anime tapi gak tau tempat downloadnya dimana, ke
garachan.org aja ! saya jamin kalian puas deh . :)
Okelah mungkin cukup sekian informasi dari saya, jangan lupa ya
www.garachan.org dan jangan lupa komentar yah :)