Rangka Tubuh
Fungsi rangka tubuh bagi manusia
- Memberi bentuk
- Alat gerak pasif
- Melindungi organ tubuh dalam
- Tempat melektnya otot rangka
- Menunjang tegaknya tubuh
- Tempat pembentukan sel-sel darah
|
Download PPT Materi Sistem Gerak |
Rangka aksial: rangka yang terletak pada sumbu tubuh
Rangka apendikular: rangka yang terletak diluar sumbu tubh
Rangka Aksial
Terdiri dari tulang tengkorak, tulang hyoid, tulang belakang
Tulang tengkorak
Dibagi menjadi tiga yaitu tulang kepala/cranium, tulang wajah, dan tulang pendengaran
Kranium
- 1 tulang dahi
- 2 tulang ubun-ubun
- 1 tulang kepala belakang
- 1 tulang baji
- 1 tulang tapis
- 2 tulang pelipis
Tulang Wajah
- 2 tulang rahan atas
- 1 tulang rahang bawah
- 2 tulang pipi
- 2 tulang langit-langit
- 2 tulang hidung
- 2 tulang air mata
- 1 tulang mata bajak
- 2 tulang konka nasal interior
Tulang rusuk
- 7 pasang Tulang rusuk sejati
- 3 pasang tulang rusu palsu
- 2 pasang tulang rusuk melayang
Tulang gelang panggul
- 1 tulang duduk/iscium
- 1 tulang ilium
- 1 tulang kemaluan/pubis
- Terdapat asetabulum : lekukan tempat melekatnya tulang paha
Tulang kaki
Tulang paha
- 2 tulang betis/fibula
- 2 tulang tempurung lutut/patella
Tulang kering/tibia
- 14 buah tulang pergelangan kaki/tarsus
- 10 tulang telapak kaki/meta tarsus
- 28 Tulang jari kaki/falanges
Hubungan antar tulang
- Diartrosis(banyak gerakan)
- Amfiartrosis(sedikit gerakan): hubungan ruas tulang belakang, ruas tulang belakang dan rusuk.
- Sinartrosis(tidak dapat di gerakkan)
- Sinartrosis sinfibrosis: penghubung berupa serabut jaringan ikat. Antar tulang tengkorak(sutura)
- Sinartrosis sinkondrosis: penghubungnya berupa tulang rawan. Hubungan epifisis dengan diafisis
download disinishare dan like jika bermanfaat